Santoso menambahkan, program ini merupakan inisiatif berkelanjutan, untuk membangun kesadaran hukum di tengah-tengah masyarakat.
BACA JUGA:Produk Indonesia Tangguh di Tengah Tantangan Global
BACA JUGA:Sadar Hukum, Pemdes Tanjung Raman Pelatihan & Penyuluhan Tertib Lalulintas
"Tentunya kolaborasi antara instansi pemerintah, dan masyarakat menjadi kunci keberhasilan dalam pelaksanaan program ini," tutupnya. (tux)
Berikut Daftar 43 Desa/Kelurahan Sadar Hukum di Provinsi Bengkulu
01. Kota Bengkulu
Kelurahan Bentiring Permai
Kelurahan Sidomulyo
Kelurahan Dusun Besar
Kelurahan Padang Jati
BACA JUGA: Sadar Hukum, Pemdes Pagar Ruyung Gelar Pelatihan.
BACA JUGA:Sadar Hukum, Pemdes Tanjung Raman Pelatihan & Penyuluhan Tertib Lalulintas
Kelurahan Timur Indah
Kelurahan Jalan Gedang
Kelurahan Lingkar Barat
Kelurahan Lingkar Timur
Kelurahan Padang Harapan
Kelurahan Kandang Limun