Jangan Lewatkan ! Temukan 8 Knee Support Efektif Untuk Membantu Meredakan Nyeri Bagian Lutut

Kamis 28 Nov 2024 - 10:33 WIB
Reporter : Dodi Haryanto
Editor : Ependi

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Apakah Anda membutuhkan pelindung lutut (knee support) untuk menjaga lutut tetap aman dan mengurangi rasa sakit saat berolahraga atau melakukan aktivitas fisik? 

Jika iya, berikut beberapa rekomendasi merek pelindung lutut terbaik yang bisa Anda pertimbangkan.

- Kriteria Pemilihan Produk Pelindung Lutut Berkualitas.

Produk ini tersedia dalam berbagai bahan, seperti plastik, busa, besi, kulit, atau material elastis lainnya. 

Di pasaran, Anda juga dapat menemukan pelindung lutut dalam berbagai ukuran, warna, dan jenis.

BACA JUGA:Kolang Kaling Ternyata Bisa Jadi Alternatif untuk Antiradang, Nyeri Rematik, dan Asam Urat Loh!

BACA JUGA:Ini Dia Pertolongan Pertama Mengatasi Nyeri Sendi Yang Wajib Dicoba

Menurut American Academy of Family Physicians, terdapat lima jenis pelindung lutut yang sering digunakan, yaitu:

* Prophylactic Brace

Dirancang untuk mencegah cedera lutut akibat benturan saat olahraga seperti sepak bola.

*  Functional Brace

Didesain untuk memberikan perlindungan pada lutut yang pernah mengalami cedera dengan cara menstabilkan dan mengontrol gerakannya.

* Rehabilitative Brace

Alat ini digunakan dalam proses pemulihan pascaoperasi lutut. Fungsinya adalah menjaga stabilitas lutut sambil tetap memberikan ruang gerak yang terbatas.

BACA JUGA:Kenali, Inilah 6 Manfaat Akupunktur untuk Ibu Hamil yang Wajib Diketahui, Bisa Redakan Nyeri Saat Persalinan

Kategori :