Disamping itu, verdasarkan penelitian, tidur miring adalah posisi paling umum yang dilakukan banyak orang.
Ditambah lagi ternyata tidur miring juga menjadi salah satu posisi terbaik untuk menjaga kualitas tidur.
Di sisi lain, timbulnya kerutan disebabkan oleh banyak faktor dan tidak hanya karena tidur miring, maka tidak perlu mengubah posisi tidur menjadi tengkurap atau telentang jika memang merasa tidak nyaman.
BACA JUGA:Rubah Kebiasaan Buruk Satu Ini ! Kenali Bahaya Meletakan HP Dibawah Bantal Saat Anda Lagi Tidur
BACA JUGA:Anda Mengalami Ngantuk Walaupun Tidur Cukup ! Kenali 8 Penyebab Dan Bahayanya
Adapun untuk cara mengurangi risiko kerutan bisa dengan berlatih yoga wajah, bergantian posisi tidur miring kanan dan kiri, tidur di atas sarung bantal sutra juga bisa mengurangi gesekan pada bantal.
Kendati demikian, pentingnya untuk melakukan perawatan kulit jika ingin mengurangi kerutan dengan mengunjungi dokter kulit.
Pasalnya gaya hidup sehat juga bisa merawat kulit dan bermanfaat tanpa bergantung pada posisi tidur.
Padahal hal-hal tersebut dapat dilakukan seperti tetap terhidrasi, menggunakan sunscreen, mengelola stres, dan tidak merokok.
BACA JUGA:Terungkap! 5 Buah Ini Ternyata Bisa Meningkatkan Kualitas Tidur Anda!
BACA JUGA:Kenali Bahaya dari Mengkonsumsi Obat Tidur Secara Terus Menerus
Artinya bila ingin menghindari kerutan di wajah, anda bisa mengubah posisi tidur, melakukan gaya hidup sehat, dan perawatan kulit lainnya.
Apalagi terdapat banyak penelitian menunjukkan bahwa posisi tidur miring adalah yang paling umum, dan dianggap sebagai salah satu posisi terbaik untuk kualitas tidur.
Dengan mengingat ada banyak faktor yang menyebabkan munculnya kerutan (dan kerutan tidak membahayakan kesehatan), tidak ada alasan bagi seseorang untuk mengubah posisi tidurnya kecuali mereka menginginkannya.
Di samping terlepas dari apakah tidur telentang tidak menyehatkan bagi seseorang atau mereka memang tidak mau, ada cara lain bagi seseorang untuk menurunkan risiko timbulnya kerutan.
BACA JUGA:Tidur Anda Mendengkur ! Kenali Penyebab Dan Cara Mengatasinya