Destinasi Wisata Pasar-Pasar Unik yang ada di Indonesia
Pasar Apung menjadi salah satu pasar unik di Indonesia yang harus dikunjungi -Shutterstock/azhar askarii-
RADARUTARA.BACAKORAN.CO- Selama ini mungkin kalian beranggapan jika pasar tradisional hanya menjadi tempat transaksi jual-beli saja.
Padahal, pasar tradisional juga menyimpan banyak kearifan lokal.
Menariknya lagi, di Indonesia tersebar berbagai pasar-pasar unik yang memiliki ciri khasnya masing-masing.
Bahkan ciri khas tersebut dapat mengundang rasa penasaran wisatawan untuk datang berkunjung.
Kehadiran pasar-pasar unik di Indonesia juga tak bisa dilepaskan dari keberagaman budaya yang dimiliki daerah tersebut.
BACA JUGA:Wajib Coba! Ini Manfaat Mandi Air Laut Pada Sore Hari Bagi Kesehatan
BACA JUGA:BPH Migas Ajak Masyarakat Awasi BBM Bersubsidi
Baik itu dari sisi cara melakukan jual-beli, hingga lokasi pasar yang terbilang sangat unik.
Belum lagi, beberapa pasar tradisional unik di Indonesia ini kerap menjual kebutuhan yang tidak biasa.
Daya tarik tersebutlah yang akhirnya menarik perhatian banyak wisatawan lokal maupun mancanegara untuk mengunjungi pasar-pasar unik yang ada di Indonesia secara langsung.
Berikut adalah deretan pasar-pasar unik di Indonesia yang menarik didatangi:
BACA JUGA:Tingkatkan Kompetensi, PPSDM Migas Gelar Pelatihan Gratis
BACA JUGA:ICA Chef Expo 2024, Promosikan Kuliner Nusantara Mengandung B2SA
Pasar Terapung Lok Baintan