Bukan Hanya Rimpangnya, Ternyata Daun Kunyit Memiliki Segudang Manfaat Menakjubkan Bagi Kesehatan Tubuh

Bukan Hanya Rimpangnya, Ternyata Daun Kunyit Memiliki Segudang Manfaat Menakjubkan Bagi Kesehatan Tubuh-Shutterstock-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Pada kenyataannya, mayoritas masyarakat menjadikan daun kunyit selama ini hanya dikenal sebagai salah satu rempah yang dapat dijadikan sebagai penyedap makanan.

Akan tetapi, ternyata apabila ditelusuri lebih dalam, ada banyak manfaat daun kunyit untuk kesehatan, mulai dari menurunkan tekanan darah hingga meredakan radang sendi.

Memang kunyit menjadi salah satu rempah yang memiliki beragam manfaat bagi kesehatan, begitu pula dengan daunnya.

Padahal daun kunyit diketahui memiliki banyak manfaat karena di dalamnya terdapat nutrisi penting bagi tubuh, seperti flavonoid, yang dibutuhkan untuk menjaga kesehatan jantung.

BACA JUGA:Selain Bermanfaat Sebagai Bumbu Masakan, Ternyata Kunyit Juga Bermanfaat Bagi Masker Wajah

BACA JUGA:Selain Menjadi Bumbu Utama Pada Setip Masakan ! Kunyit Baik Bagi Kesehatan Usus, Simak Faktanya

Mengenal Beragam Manfaat Daun Kunyit

Karena guna untuk mendapatkan manfaat daun kunyit, Anda bisa menggunakannya sebagai pelengkap bumbu masak.

Ada beberapa makanan yang sering memanfaatkan daun kunyit sebagai penyedap adalah gulai, rendang, dan kare. 

Ternyata disamping berfungsi sebagai penyedap, daun kunyit juga bisa dijadikan sebagai pengawet makanan.

BACA JUGA:Temukan Keistimewaan Manfaat Kunyit Putih Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

BACA JUGA:Kaum Hawa Wajib Coba! Ini Sederet Khasiat Konsumsi Jamu Kunyit Asam Bagi Kesehatan

Nah dibawah ini adalah beberapa manfaat daun kunyit yang bisa diperoleh:

1. Membantu Menurunkan tekanan darah

Kemudian bagi yang menderita tekanan darah tinggi, konsumsi daun kunyit cukup disarankan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan