Literasi Keuangan Dinilai Beri Dampak Perkembangan Ekonomi
Editor: Ependi
|
Senin , 04 Mar 2024 - 20:20
Gubernur Rohidin Mersyah dan Ketua Komisioner OJK, Mahendra Siregar teken PKS-Radar Utara/ Doni Aftarizal -
Sementara Ketua Dewan Komisioner OJK RI, Mahendra Siregar menyampaikan, OJK terus berupaya memberikan edukasi keuangan yang lebih luas dan mendalam kepada masyarakat Bengkulu.
"Langkah ini diharapkan dapat menciptakan masyarakat yang lebih paham pentingnya manajemen keuangan yang baik, dan dapat mengambil keputusan finansial yang cerdas," demikian Mahendra. (*)