Dibandingkan dengan kamera baru, kamera zaman dulu mungkin lebih rendah secara teknis dan mekanis.
Mengingat fakta ini, meski dengan spesifikasi kamera standar, anda dapat menghasilkan gambar dengan nilai tertentu untuk menarik perhatian.
Bagi yang spek kameranya rata-rata, kita bisa lebih bisa lebih mengasah teknik dan perspektif agar menghasilkan gambar yagng berkualitas.
2. Menentukan Target Dalam Mempelajari Fotografi
Bagi pemula, belajar sepertinya cukup berat karena standar yang keliru.
BACA JUGA:Indonesia Perpanjang Kebijakan Harga Gas Murah untuk 7 Sektor Industri
BACA JUGA:Potensi Besar Peternakan Kambing di Indonesia
Oleh karena itu, usahakan untuk membagi pelajaran fotografi sedemikian rupa sehingga Anda merasa levelnya meningkat dan belajar menjadi semakin terarah.
Bagi anda yang belajar secara otodidak, menetapkan standar keberhasilan pembelajaran sangat penting agar skill terus meningkat.
Jika bergabung dengan komunitas fotografi membuat anda merasa minder, sebaiknya "off" terlebih dahulu untuk membangun semangat dan kepercayaan diri.
3. Belajar Sambil Berkarya
Keterampilan teknis kamera sangat diperlukan, namun jika kita ingin belajar menjadi seorang fotografer, maka karya kita lebih penting daripada kemampuan teknis.
BACA JUGA:Mendorong Daya Saing Industri Rotan Indonesia di Pasar Global