Kenali Cuka Beras Serta Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh Kita
ILUSTRASI Cuka Beras-wikihow.com-
RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Cuka beras adalah bahan masakan yang dihasilkan dari proses fermentasi alami beras putih. Selain berfungsi menambah cita rasa dalam berbagai hidangan, cuka beras juga kaya akan manfaat kesehatan berkat kandungan nutrisinya.
Sering dijumpai dalam masakan Asia, seperti acar sayur dan sushi, cuka ini dibuat melalui fermentasi beras putih bersama air dan bakteri Mycoderma aceti sebagai agen fermentasi. Proses ini menghasilkan rasa yang asam dan sedikit manis, memberikan keunikan tersendiri pada setiap sajian.
Oleh karena itu, cuka beras sering kali menjadi pilihan utama untuk membumbui masakan. Namun, di samping kemampuannya yang luar biasa dalam meningkatkan cita rasa, cuka beras juga memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan, seperti membantu menurunkan berat badan dan kadar kolesterol.
BACA JUGA:Tahukah Kamu? Cuka Apel dan Air Kelapa Ternyata Bisa Bantu Melunakkan Batu Empedu dan Batu Ginjal
Dalam satu sendok makan cuka beras, setara dengan 15 ml, terkandung 30 kalori. Selain itu, cuka beras juga menyediakan beberapa nutrisi penting, antara lain:
- 8 gram karbohidrat
- 8 gram gula
- 710 miligram garam
Lebih dari itu, cuka beras merupakan sumber berbagai mineral esensial seperti kalsium, magnesium, kalium, dan fosfor. Menariknya, cuka beras juga kaya akan antioksidan. Namun, kadar antioksidan yang terdapat dalam cuka beras dapat bervariasi, tergantung pada jenis beras yang digunakan dalam proses fermentasi.
BACA JUGA:Jarang Diketahui! Ternyata Cuka Nanas Menyimpan Banyak Manfaat, Apa Saja?
BACA JUGA:Jangan Lewatkan! Ternyata Inilah Sederet Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan
Nah, berikut ini beberapa manfaat dari cuka beras bagi kesehatan tubuh kita.
1. Mengatasi Sembelit